Jadi penghapal Al Quran bagi sebagian orang memang tidak mudah. Tapi bagi sebagian yang lain, hal ini menjadi mudah. Kenapa? Karena Cinta pada Rabb-nya.
- Siapa yang mempunyai niat tulus menghapal Al Qur'an. Lalu wafat, padahal baru 1 ayat dia hapal. Maka dia berpeluang dibangkitkan seakan-akan sudah hapal 30 juz beneran.
- Niat menghapal, lalu serius, jangan berhenti, jalan terus. Buat jadwal untuk menambah, jadwal muroja'ah (mengulang). Dan jangan bilang "sulit", tapi katakan ini "MUDAH", "SAYA PASTI BISA"
- Qur'annya jangan ganti-ganti. Pasang target yang benar. cukup 1 hari 1 ayat. Gunakan dalam Shalat2 Shunnah.
- Al Quran akan menjadi wasilah terbaik untuk mengangkat derajat hidup.
- Klo ditanya sama Malaikat Kubur, "Bawa apa kemari?, Berani-beraninya masuk kubur?, kita jawab aja dengan kalem, "Bawa hafalan Qur'an.. Tes aja...^_^"
Nah, itu beberapa tweet dari Ust. Yusuf Mansur tentang Ngapalin Qur'an. Ada banyak sebenarnya, tapi segitu aja udah kena deh, Insya Allah.
Hayo, udah sampe mana nih hapalannya ?
Semoga kita bisa Istiqomah ya Ngapalin Qur'annya ^_^
0 comments:
Posting Komentar
Komentar Please...